Banner

Thursday, 18 February 2016

PERANG DUNIA II

·         Latar Belakang : Perjanjian Vesailes
a.       Jerman harus menanggung biaya ganti rugi perang dunia I
b.      Angkatan perang harus dikurangi
c.       Jerman harus menyerahkan daerah yang dikuasai
·         Sebab umum
a.       Politik bebas
b.      Pertentangan (konflik) ideologi
c.       Politik ekspansi
d.      Perlombaan senjata
e.      Kegagalan LBB
f.        Politik Aliansi
Ø  Blok Fasis (Jerman, Jepang, Italia)
Ø  Sekutu Demokrasi (Prancis, Inggris, Amerika Serikat, Belanda)
Ø  Komunis ( Uni Soviet, Polandia, Hungaria, Bulgaria, Yugoslavia, Rumania, Ceko)
·         Sebab Khusus
a.       Eropa : Serangan Jerman atas Polandia (1 September 1939)
b.      Asia Pasifik : Serbuan Jepang ke Pearl Harbour (7 Desember 1941)
·         Jalan Peristiwa  : Medan Eropa-Afrika
a.       1939
1.       Jerman menyerang Polandia (1 september)
2.       Inggris dan Prancis mengumumkan perang kepada jeramn (3 September)
b.      1940
1.       Jerman menyerang Belgia-Belanda (10 Mei)
2.       Italia mengumumkan perang kepada Inggris-Perancis (10 Juni)
c.       1941
1.       Jerman menyerang Yunanni dan Yugoslavia (6 April)
2.       Jerman menyerang Uni Soviet (22 Juni)
3.       Jepang menyerbu Pearl Harbour (7 Desember)
d.      1942
1.       Inggris menyerang kedudukan pasukan sentral Mesir (23 Oktober)
2.       Sekutu mendarat di Aljazair dan Maroko (8 September)
e.      1943
1.       Jerman menyeraj (2 Februari)
2.       Pasukan sentral afrika utara menyerah (13 Mei )
3.       Italia menyerah kepada sekutu (16 Desember)
f.        1944
1.       Sekutu mendarat di Normand, Perancis secara besar-besaran (6 Juni)
2.       Pasukan Jerman menyerang pasukan Amerika Serikat (16 Desember)
g.       1945
1.       Hitler bunuh diri di berlin (30 April)
2.       Jerman menyerah tanpa syarat di Reims, Perancis (7 Mei)
·         Jalan Peristiwa : medan Asia Pasifik
a.       Sebab khusus : sebuan Jepang ke Pearl Harbour (7 Desember)
b.      Negara-negara yang dikuasai jepang selain cina
No
Nama negara
Kekuasaan Kolonial
1.
Indocina (Vietnam, Laos, Kamboja)
Perancis
2.
Birma, Malaysia, Singapura
Inggris
3.
Philipina
Amerika Serikat
4.
Indonesia
Belanda
·         Dampak Perang Dunia II
1.       Bidang Politik
a.       Muncul negara baru (Indonesia,Philipina, India, Pakistan)
b.      Muncul negara adikuasa (Amerika Serikat, Uni Soviet)
c.       Terjadi Perang dingin (blok barat dan blok timur) yang melahirkan persekutuan (Pakta) militer (Nato, Seato, Cento, Pakta Warsawa, akibatnya beberapa negara mengalami perpecahan (Korea, Jerman, Vietnam)
2.       Bidang Ekonomi
Munculnya program-program dari AS untuk membendung berkembangnya komunisme
a.       Truman Doctrine (1947)
b.      Marshall Plan (1947)
c.       Point Four Truman
d.      Colombo Plan
3.       Bidang Sosial
Terbentuknya UNRRA (United Nation Relief Rehabilitation Administration) oleh PBB untuk membantu penduduk yang menderita. Tugas UNRRA antara lain :
a.       Memberi makan kepada orang-orang yang terlantar
b.      Mendirikan rumah sakit
c.       Mengurus pengungsi dan menyatukan dengan keluarganya
d.      Mengerjakan kembali tanah yang rusak
4.       Bidang kerohanian
Terbentuk UNO untuk menjaga perdamaian dunia


 

No comments:

Post a Comment